Mengaktifkan Free SSL AutoSSL cPanel

Sebelum mengaktifkan/menginstlal SSL Free AutoSSL pada akun cPanel anda, pastikan kepada hoster anda sudah mengaktifkn AutoSSL Fitur pada akun cPanel anda. 
Berikut adaah langkah - langkah untuk mengaktifkan Free SSL dari cPanel yaitu AutoSSL:

1. Login ke cPanel


2. Akses menu SSL/TLS Status


3. Pilh Domain/Subdomain yang mau dipasang Free SSL


4. Klik Run AutoSSL / Install Certificate

 
Note : domain tidak boleh memakai nameserver cloudflare karena akan menyebabkan error saat proses penggenerate-an melookup domain
  • AutoSSL, FreeSSL cPanel
  • 632 Els usuaris han Trobat Això Útil
Ha estat útil la resposta?

Articles Relacionats

Install Comodo SSL Positive Domain on cPanel

Berikut langkah langkah uintuk menginstall SSL pada akun cPanel. Buka menu SSL/TLS Manager...

SSL Free (Let's Encrypt / AutoSSL) cPanel Tidak Auto Renew?

Ada beberapa penyebab Free SSL cPanel (AutoSSL / Let's Encrypt) tidak ter-renew secara otomatis...

Powered by WHMCompleteSolution